Peserta PKL SMKN 1 Parepare dari 60 Lokasi Dunia Industri Ditarik

  • Bagikan

PAREPARE, PAREPOS.FAJAR.CO.ID - Siswa siswi SMKN 1 Parepare yang melaksanakan praktik kerja lapangan (PKL) telah ditarik secara resmi pada, Jumat 7 Maret 2025 di 60 lokasi dunia industri di Kota Parepare.

Kepala SMKN 1 Parepare, Mushiruddin SPd MPd berharap, semoga ilmu yang didapatkan di tempat praktik dapat mnjadi bekal dan diaplikasikan di sekolah dan masyarakat dengan baik.

Sehingga ke depan akan karakter dan budaya kerja yang profesional berkembang dan juga meningkatkan kompetensi peserta didik sesuai kebutuhan industri, serta menyiapkan kemandirian peserta didik untuk bekerja dan berwirausaha. (*)

  • Bagikan